Hai!
Siapa yang suka lipstik matte? siapa yang suka lipstik murah? siapa yang suka lipstik matte, murah & awet? saya!!! Lipstik matte Purbasari memang lagi booming banget, semua itu sejak racun berbahaya yang dibawa mbak Vicky  dari Build The Face serta review blogger-blogger kece lainnya. Aku sendiri pernah mereview lipstik ini untuk 2 nomer yaitu 81 & 90 yang sama-sama hasilnya nude di bibirku (baca reviewnya di sini). 

Halo semuanya, mumpung sudah gak berkegiatan kuliah akhirnya sekarang aku bisa mewarnai rambut. Maklum, dulu kalau mewarnai rambut suka dilihatin & diingetin dosen hehehe. Kebetulan beberapa saat yang lalu aku mendapatkan pewarna rambut Beauty Labo dari Kawaii Beauty Japan. Awalnya binggung mau pilih warna apa, akhirnya aku memlilih warna Raspberry Pink yang kayaknya lucu banget, pengen sekali-kali punya rambut pink kemerah-merahan.


Halo semua!
Walau sekarang lagi musimnya lipstik matte, terkadang saat kondisi bibir gak sehat paling aman memang pakai lipstik dengan hasil glossy. Selain melembabkan, efek glossynya menutupi bibirku yang sering pecah-pecah ini. Salah satunya yang sering aku gunakan akhir-akhir ini adalah Wet n Wild Vicious Varsnish High Shine Lip Stain  #A307 Ball in Vienna *piuhh panjang amat namanya*


Kalau ditanya, puyeng gak mikirin nikahan? jawabanya bisa puyeng-bisa kagak. Apalagi kalau kendala utama si calon laki-laki nun jauh disana, adaaa aja yang bisa bikin puyeng. Memang paling enak itu bertatap muka langsung, apalagi ngomongin hal sakral seperti pernikahan #ciee bahasanya.. Berhubung tinggal 1 1/2 bulan lagi, gak papa kan share sedikit di blog (daripada puyeng sendiri)